Selasa, 02 November 2010

Pembuatan Sub Rutin tunda

 
Pada percobaan ini 8 LED akan berkedip secara kontinu, dengan langkah-langkah sebagai berikut : 
1. Hubungkan Modul Mikrokontroler Tranier dengan Power Supply    3 Volt,
2. Hibingkan Mikro Tranier dengan rangkaian programer,
3. Buka Program M-IDE M-IDE51 atau dikenal dengan nama M-IDE Studio For MCS-51 yang dapat didapat di www.opcube.com, sebuah editor dan Compiler program,
4. Ketik program di bawah ini di notepad atau kami menggunakan software Progisp Versi 168 dapat didapat di situs resminya : http://www.zhifengsoft.com.

 
Start:  MOV P0,#11111111b
Call Delay 
MOV P0,#00000000b
Call Delay 
Sjmp start
Delay: MOV R1,#253
Del1: MOV R2,#255
Del2:  djnz R2,del2
djnz R1,del1
ret
end


Kemudian simpan dengan format (.asm) jalankan dengan mengklik build and burn apabila tidak ada yang salah dalam penulisan maka tidak akan ada pesan eror.

 
Setelah Simpan terserah di mana dengan format (.asm) setelah dicompiler akan menjadi berformat (.hex) lalu dibuka, kami di sini menggunakan software Progisp Versi 168.


Buka program yang telah di simpan dan telah berubah menjadi berformat (.hex) tadi dengan cara klik pada menu File-Load Flash atau disamping kanan sudah ada menu Load Flashnya.

Kemudian Klik Button Auto



Dan Lihat hasilnya pada lampu LED.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar



Galery Semester

- Pendidikan Pancasila

- Pendidikan Agama (Etika Muslim)

- Matematika Bisnis

- Algoritma dan Struktur Data

- Pemrograman Komputer I

- Bahasa Inggris I

- Elektronika Dasar

- Pengantar Manajemen

- Pengantar Teknologi Informasi

- Konsep Sistem Informasi

- Struktur Data

- Lingkungan Bisnis

- Komunikasi Data

- Bahasa Inggris II

- Teknik Digital

- Organisasi Komputer

- Sistem Operasi

- Statistik Dasar

- Kepemimpinan

- Matematika Diskrit - Mikroprosesor

- Pemrograman

- Tugas Pemrograman

- Pengolahan Basis Data

- Bahasa Inggris III

- Praktikum Hardware / Software

- Jaringan Komputer I

- Komputer Grafis

- E-Commerse

- Praktikum Elektronika Digital

- Jaringan Komputer II

- Manajemen Sains

- Multimedia

- Pemrograman Basis Data

- Pemrograman Komputer II

- Sistem Informasi Manajemen

 Ex-selo Band with girl vocal,and then who is she...?
 


ShoutMix chat widget



free counters
This Blog is proudly powered by Blogger.com | Template by Angga Leo Putra | Modif By Sava